
ROADMAP MENULIS ARTIKEL ILMIAH: TEORI, METODE, DAN MODEL PENELITIAN DALAM STUDI AL-QUR'AN DAN TAFSIR
Penulis : Muhammad Fiqih Cholidi
Ukuran : 15,5 x 23 (UNESCO)
Jumlah Halaman : 286 halaman
Penerbit : STIUDQ Press
ISBN : -
Buku ini memandu pembaca menulis artikel ilmiah dari membaca literatur secara kritis hingga publikasi di jurnal bereputasi. Buku ini mencakup 10 Bab, di antaranya:
BAB I - Seni Membaca untuk Penelitian
BAB 2 - Seleksi Literatur dengan Inspectional Reading
BAB 3 - Literature Review dengan Analytical Reading
BAB 4 - Reproduksi Makna dengan Analytical Reading
BAB 5 - Kerangka Teoritis dan Bingkai Konseptual
BAB 6 - Tinjauan Pustaka
BAB 7 - Metode Penelitian
BAB 8 - Menulis Argumentasi Ilmiah
BAB 9 - Model Artikel Ilmiah dalam Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir
BAB 10 - Sistematika Penulisan dan Teknik Penulisan